Tentang Kami

Koran Sintang adalah platform berita yang mengupas berbagai informasi terkini seputar Sintang, Kalimantan Barat, hingga tingkat nasional. Berfokus pada isu-isu lokal, Koran Sintang juga menghadirkan berita tentang perkembangan pariwisata, budaya, dan potensi daerah, serta pembaruan terkini dalam skala nasional. Membawa visi mencerdaskan pembaca dengan berita yang aktual, relevan, dan inspiratif.